Monday, June 27, 2011

Nilai Sempurna

Anak SD: "Mamaaa!" (turun dari mobil antar-jemput dan berteriak dari luar pagar)
Mama: "Eh, itu anak saya pulang.."
Anak SD: "Ma, tadi aku tes matematika loo!" (masih di luar pagar)
Mama: "Oyaa? Dapet nilai berapa?" (sambil membuka pagar)
Anak SD: (dengan sangat lantang dan keras) Enoool!!" (tersenyum bangga)
Mama: "Oh.." (celinguk kanan kiri)

No comments:

Post a Comment